Contoh jadwal pelajaran SMP Kurikulum merdeka 2022/2023 (download)

bismillah, melalui postingan ini guru-id berbagi contoh penyusunan jadwal mengajar guru di kelas pada kurikulum merdeka sebagai persiapan tahun ajaran 2022/2023 jenjang SMP kelas 7 8 9. Salah satu tugas wakil kurikulum menyusun jadwal pembelajaran guru dikelas. tentu saja menyusun jadwal projek kurikulum merdeka dapat dilakukan dengan beragam alternatif menyesuaikan dengan alokasi waktu. nah lebih jelasnya simak alokasi waktu jenjang SMP berikut

 jadwal pelajaran SMP Kurikulum merdeka

Jika merujuk pada kepada Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2022 , secara umum ketentuan total waktu projek adalah sekitar 20‒30% beban peserta didik per tahun adalah sebagai berikut:

SMP VII‒VIII berjumlah 360 JP
SMP IX berjumlah 320 JP


Cara Menyusun Jadwal Projek kurikulum merdeka

Dari berbagai referensi, Menyusun jadwal projek penguatan profil pelajar Pancasila pada kurikulum merdeka memiliki 3 pilihan yaitu:

1. Per Jam

Mengalokasikan 1—2 jam pelajaran di akhir hari, khusus untuk mengerjakan projek. Bisa digunakan untuk eksplorasi di sekitar satuan pendidikan sebelum peserta didik pulang.

2. Per Hari

Menentukan satu hari dalam seminggu untuk pelaksanaan projek (misalnya hari Jumat). Seluruh jam belajar pada hari itu digunakan untuk projek.

3. Per Periode

Mengumpulkan dan memadatkan pelaksanaan tema dalam satu periode waktu misalnya 2 minggu atau 1 bulan, di mana semua pendidik berkolaborasi.

PELAJARI JUGA : CARA PERHITUNGAN JAM MENGAJAR GURU PADA KURIKULUM MERDEKA

Selanjutnya silahkan download contoh jadwal pelajaran kurikulum merdeka jenjang SMP dibawah ini sebagai referensi.





SEBAGAI REFERENSI

TAMPILKAN CONTOH :  (MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA REVISI 2022 KELAS 4 SD)

TAMPILKAN CONTOH :  (MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA REVISI 2022 KELAS 1 SD)

TAMPILKAN CONTOH :   (MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA REVISI 2022 KELAS VII SMP)

TAMPILKAN CONTOH :   (MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA REVISI 2022 KELAS X SMP)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel